Sabtu, 19 Maret 2011

Ekonomi Industri


A.  Memahami Ekonomi Industri

Ekonomi adalah sistem aktifitas produksi-distribusi-transaksi-konsumsi dalam suatu masyarakat dalam rangka pemenuhan kebutuhan sarana hidup masyarakat tersebut. Masyarakatnya bisa berupa mereka yang hidup pada suatu desa, kota, propinsi, negara, bisa juga dunia/seluruh permukaan bumi.

Rabu, 09 Maret 2011

Implementasi Hak Asasi Manusia di Indonesia

A.  Pengertian Hak Asasi Manusia

Hak Asasi Manusia adalah hak-hak yang telah dipunyai seseorang sejak ia dalam kandungan. HAM berlaku secara universal. Dasar - dasar Hak Asasi Manusia tertuang dalam deklarasi kemerdekaan Amerika Serikat (Declaration of Independence of USA) dan tercantum dalam UUD 1945 Republik Indonesia, seperti pada pasal 27 ayat 1, pasal 28, pasal 29 ayat 2, pasal 30 ayat 1, dan pasal 31 ayat 1.